Jumat, 16 April 2010

*jinchuriki di penjarakan*

"Bertujuan Untuk Mengendalikan Kyuubi"

Katak: hei! buka mulutmu lebih lebar!

Naruto: mengapa mesti lewat mulut? lendir ini membuatku
ingin muntah!!!

Katak: kau ingin membiarkan diriku masuk kedalam dirimu atau tidak!?
*TOH!*

Fukasaku: (menendang mulut naruto)

Naruto: *Glup... BLEAAAH*

Fukasaku: proses penyimpanan selesai! aku akan mengembalikanmu ke konoha!

Naruto: aku harus mencari sang gurita??? jadi dimanakah sebenarnya dia? bisakah kau memberiku
petunjuk? (berbicara pada guru kodok bijaksana)

Guru Kodok Bijaksana: aku tidak dapat mengatakan padamu lebih tepatnya. tapi itu adalah sebuah pulau terpencil dimana orang-orang tidak dapat mendekat. Sebuah surga bagi semua mahkluk!!! jika kau bertanya padaku, aku akan menjawab itu seperti penginapan yang nyaman.

Naruto: *berkhayal yg nggak2* wkwkwk XDD

Guru Kodok Bijaksana: Sang Gurita akan menawarkan kerjasama padamu di sana. bagaimanapun juga, kau harus mendapatkan pembimbing.

Naruto: aku mengerti! (hormat)

Fukasaku: baiklah, kembalilah....

Naruto: WHOA!! (tiba" muncul di Warung Ichiraku) AH! aku
kembali.. (bingung)

Teuchi: kemana kau pergi!? ketika aku bertanya-tanya kemana dirimu hilang, kau muncul secara tiba-tiba!

Naruto: hanya sedikit bisnis hehe..

Shinobi konoha 1: Oh! Naruto!

Shinobi konoha 2: aku tak menduga bisa bertemu dgmu di tempat ini! ah, benar!! bisakah memberikan tanda tanganmu. bisakah kau membuatnya untuk anakku? dia penggemarmu.

Naruto: uuh.. tanda tangan??

Shinobi konoha 2: Pahlawan konoha, Bocah pembawa keajaiban, Naruto Uzumaki! bisakah aku minta juga? (memohon)

Naruto: mmm..??!

Shinobi konoha 1: apa?? apa tidak boleh?

Naruto: bukan, hanya saja aku tidak mau diperlakukan seperti ini. aku benar-benar belum melakukan apa-apa seperti yang diperintahkan atau lainnya.

Teuchi: sebelum meminta tanda tangan pelangganku, bisakah kalian membiarkan dia memakan ramennya dahulu?

Shinobi konoha 1: baiklah!

Naruto: akhirnya aku bisa makan juga!


*terlihat para pemimpin desa-desa Shinobi berkumpul*

Raikage: kalian semua datang lebih awal!

Kazekage: bagaimanapun, situasi memaksa untuk bertindak cepat!

Tsuchikage: tapi Tsunade.. apakah kau sudah benar-benar pulih? kau bisa mengambil kesempatan ini untuk menggantikan dirimu dengan seseorang yang lebih muda. kau tidak akan dianggap melarikan diri.

Tsunade: aku tidak ingin mendengar itu darimu orang
tua!! sudah cukup perhatianmu yg berlebihan!!

Mizukage: kesampingkan masalah tentang Danzo. aku menemukan sebuah perdamaian ketika Tsunade telah kembali ke kursinya sebagai Hokage.

Mifune: pertama-tama, kita perlu mengetahui keberadaan
Jinchuuruki Kyuubi dan Hachibi. dan juga berbagai informasi mengenai markas musuh, kekuatan bertarung mereka,
dan lain-lain.

Tsunade: orang-orang kami sedang menyelidiki lokasi dimana diduga sebagai markas musuh. itu mungkin saja jebakan, jadi kita tidak punya pilihan selain mendapatkan lebih banyak informasi dari mata-mata.

Raikage: kami juga telah membentuk tim pelacak dan mereka juga sedang mengumpulkan informasi dari mata-mata. Kita juga perlu membandingkan informasi yang didapat dari mata-mata setiap desa.

Mizukage: jika itu kasusnya, kita perlu menyatukan mata-mata kita sebagai kesatuan kedalam organisasi yang terpisah.

Tsunade: Naruto dan Bee adalah bagian penting dari kekuataan perang kita!! bagaimana bisa kita hanya menyembunyikan mereka!?

Tsuchikage: itu seperti yang kupikirkan juga, tapi mereka berdua adalah target dari musuh kita dalam perang ini. dengan mempertimbangkan kemungkinan yang akan terjadi, kita tidak bisa mengirim mereka ke garis depan. kami telah menyetujui itu pada pertemuan yang lalu.

Tsunade: musuh kita adalah Madara Uchiha! Jika kita kehilangan peluang menang karena kita tidak mampu menggunakan kekuataan kita, kita tidak mungkin mendapatkan kesempatan kedua! Kita perlu memukul keras dengan seluruh...

*memotong pembicaraan*

Kazekage: ini adalah perang untuk melindungi mereka
berdua. Hokage, kau tidak bisa membuat keputusan sendiri.
Kita memutuskan ini dengan suara terbanyak.

Tsunade: Kau bodoh! Naruto adalah...

*memotong pembicaraan*

Kazekage: jika yang kau maksudkan Naruto, aku lebihmengenalnya dengan baik!!!

Tsunade: .......?!!

Mifune: sebelumnya kami telah meninjau kekuatan
militer. perpecahan diantara lima Kage akan menghalangi kemenangan.

Shikaku Nara: aku juga sependapat dengan mereka
Tsunade-sama.

Tsunade: tsk.. Cukup!!

Tsuchikage: sepertinya Putri Bekicot yang kurang ajar
benar-benar dalam kondisi sehat. sungguh berenergik.

Raikage: mari kita putuskan dimana kita menyembunyikan Hachibi dan Kyuubi. tidak ada yang membantah, Hokage?

Tsunade: baiklah... mari kita mulai bergerak!

Raikage: hmm.. perihal tentang lokasi telah diputuskan. itu adalah sebuah tempat. aku menjaganya dengan hati-hati. tempat itu berada di Komugakure, dimana tidak satupun anggota Akatsuki
tahu. itu adalah tempat terisolasi dimana Bee dan
diriku menggunakanya sebagai tempat latihan bersama.


Yamato: Jadi, seekor Gurita ya!!

Naruto: dikirim dalam misi rahasia ke pulau impian yang sangat jauh adalah petunjuknya! itu seperti yang dikatakan Sang Peramal!

Shinobi Kumogakure: Bersiaplah untuk berlabuh!

Shinobi konoha: Oh.. pulaunya sudah terlihat!

Naruto: apa benar!?

Naruto: te..tempat impian?? (keringat dingin+wajah suram)

Shinobi Kumogakure: ini seperti “hutan kematian” di konoha!!! kendati, kupikir ini agak sedikit ekstrem. tempat ini benar-benar aman. Binatang-binatangnya sangat jinak selagi kau tidak
mengganggu mereka. satu kali lagi!

Yamato: apa itu?

Naruto: bagian apa dari pulau ini yang terlihat seperti
surga!!? Kodok tua bijaksana, kau bodoh!! (mengomel sendiri)

Shinobi Kumogakure: dipantai ini ada!

Naruto: HEY, GURITA!! BERI AKU PETUNJUK!!! (mata berbinar-binar)??

Yamato: Naruto… itu adalah… SEEKOR CUMI-CUMI!!!

Naruto: EH!? (wajah bodoh)

Shinobi Kumogakure: dia
disini!!! ini..ini adalah mahkluk yang ingin kukatakan kepada kalian untuk diwaspadai, dan sekarang dia berada di sini!!
!
Yamato dan Konoha Shinobi: APA!!!!?

Naruto: 1.2.3.4.5.6...

Yamato: walaupun mahkluk itu tidak mempunyai cukup kaki, kau hanya bisa berkata dengan melihatnya sendiri! Naruto, ayo singkirkan mahkluk itu!!

Naruto: tapi kita harus memastikan.. Jika itu adalah
cumi-cumi dia pasti memiliki
10 kaki. Jika gurita dia memiliki 8 kaki!! WHOA! (naruto ditangkap cumi-cumi raksasa)

Yamato: NARUTO!!

Sfx: BOOOM (bee keluar dari air dalam wujud hachibi)

Bee: kau Cumi-Cumi lebih baik mundur ke tempatmu, sebelum kakiku meninggalkan Bekas di Wajahmu!! (rap mode-on) XDD

Yamato: apa!!? mahkluk lain muncul juga...

Naruto: 4…5…6…7...8… ITU ADALAH SEEKOR GURITA!! Kali ini benar-benar gurita!

Yamato: itu adalah seekor gurita??

Shinobi Kumogakure: Tuan Killer Bee!!!

Yamato: Killer Bee?? Jadi ini!!

Bee: Kau terlambat, dasar mainan dan bodoh!!!

BERSAMBUNG ke chapter berikutnya....

0 komentar:

Posting Komentar

Akatsuki Translate

English French German Japanese Korean Chinese Russian Spanish
India Saudi Arabia Netherland Portugal Italian Philippines Ukraina Norwegia
Powered by
Widget translator